Peningkatan Mutu Asuhan Keperawatan Berbasis Patient Safety : Perspective Experience Pandemi Covid-19
DOI:
https://doi.org/10.32509/abdimoestopo.v5i1.1751Keywords:
Covid-19, Perspective experience, asuhan keperawatan, mutu askepAbstract
Covid-19 menjadi salah satu masalah Kesehatan dunia sejak bulan Desember 2019 , dan di indonensia sendiri pertanggal 3 maret 2020 covid pertama kali terkonfirmasi di indonesia. Sejak itu, angka kesakitan di indonesia dan kematian diindonesia terus bertambah dan berdampak terutama pada tatanan pelayanan Kesehatan. Salah satu upaya yang dilakukan oleh beberapa Rumah Sakit di Indonesia sedang membenahi tata kelola pelayanan pasien infeksi pada umumnya dan pasien covid 19 secara khusus. Khusus untuk profesi keperawatan dalam penanganan patient safety yang menjadi titik perhatian pihak pengelola rumah sakit adalah : Penyediakan APD terstandar WHO, Penyediaan ruang infeksi, Pengaturan SDM Keperawatan (jumlah, shiff dinas, overran shiff), Tata kelola asuhan keperawatan pasien covid 19, Protokoler karantina SDM keperawatan, pergantian shiff dan karantina di rumah. Karena Beberapa permasalahan ini membutuhkan solusi, pemahaman, pemikiran dan pengembangan secara krestif dan inovatif. Berdasarkan hal tersebut maka tujuan kegiatan pengabdian ini adalah untuk mengetahui bagaimana peningkatan mutu asuhan keperawatan berbasis patient safety :perspective experience pandemi covid-19. Hasil pengabdian yang telah dilakukan melalui zoom pertanggal 26 juni adalah didapatkan bahwa adanya peningkatan pengetahuan terkait mutu asuhan keperawatan berbasis patient safety :perspective experience pandemi covid-19 bagi tenaga Kesehatan.References
Anwar. (2016), Kepemimpinan dan manajemen pelayanan keperawatan, Jakarta : UI Fress.
Brension Relly, Yati Afiyanti, Muhammad Syafwani, 2022. Pengalaman Kepala Ruangan
Dalam Mengelola Ruangan Yang Merawat Pasien Covid 19, https://jurnal.syntax-idea.co.id/index.php/syntax-idea/article/view/1717/1045, akses 20 januari 2022
Dedi. (2020). Kepemimpinan dan manajemen pelayanann keperawatan, Konsep, Teori dan
Praktik Jakarta : Percetakan Tim
Hani Ruh Dwi (2021) Pengalaman Perawat Dalam Melakukan Komunikasi Terapeutik Pada
Klien Covid-19 Di Rsud H. Hanafie Muara Bungo Kabupaten Bungo Jambi Tahun 2020. 2021. Journal of TSCNers Vol.6 No.1 Tahun 2021 . file:///C:/Users/LENOVO/AppData/Local/Temp/275-341-1-PB.pdf, akses, 20 januari 2022
Kilateng, E. W. et al. (2018). Hubungan Pengetahuan Perawat Tentang Patient safety dengan Tindakan Pencegahan Risiko Pasien Jatuh di Ruang Interna RSUD Maria Walanda Maramis Airmadidi. E-Journal Sariputra Vol 2(2). Diakses pada tanggal 10 juni 2021dari http://jurnal.unsrittomohon.ac.id/index.php/ejurnal/article/viewFile/71/
KKP-RS. (2020). Pedoman Keselamatan Pasien Rumah Sakit Pusat Pertamina. Diakses pada
tanggal 30 Juni 2021 darihttps://issuu.com/pramadya/docs/buku_pedoman_keselamatan_pasien_rspp
publised on
Nursalam. (2010). Kepemimpinana dan Manajemen pelayanan keperawatan , Jakarta : EGC
Miake, I. M. et al. (2013). Inpatient Fall Prevention Programs as a Patinet Safety
Strategy. a Sistematic Review : Annals of Interbal Medicine, Vol 158 No 5
Miake, I. M. et al. (2013). Preventing Falls in Hospitals : A Toolkit for Improving Quality of
Care. Agency for Healthcare Research and Quality.
Sullivan, Erin E., & Phillips, Russell S. (2020). Sustaining primary care teams in the midst of
a pandemic. Israel Journal of Health Policy Research, 9(1), 1–3
Sumarni. 2017 .Analisis implementasi patient safety terkait peningkatan mutu pelayanan
kesehatan di Rumah Sakit. JNKI ,vol.5 ,No.2
Simamora, R. H., & Nurmaini, C. T. S. (2019). Knowledge of Nurses about Prevention of Patient Fall Risk in Inpatient Room of Private Hospital in Medan. Indian Journal of Public Health Research & Development, 10(10), 759-763
Susanto, A. (2016). Gambaran Tingkat Pengetahuan Perawat tentang Program Patient Safety di Instalasi Rawat Inap Rumah Sakit Karya Bhakti Bogor. Diakses pada tanggal 17 Juni 2021 dari http://lib.ui.ac.id/naskahringkas/2016-03/S46217-Agus%20Susanto.